Postingan

Service Learning

Gambar
               Service learning adalah suatu bentuk pendidikan yang bertujuan mengembangkan tanggung jawab sosial dan layanan kepada masyarakat. Dalam service learning , para siswa melakukan aktivitas-aktivitas seperti menjadi tutor, membantu orang tua, bekerja di rumah sakit, membantu di pusat penitipan anak, atau membersihkan tanah kosong untuk dijadikan tempat bermain.              Tujuan penting dari service learning adalah supaya remaja tidak terlalu berpusat pada diri sendiri ( self-centered ) dan lebih termotivasi untuk menolong orang lain (Sherrod & Lauckhardt, 2009). Service learning seringkali lebih efektif ketika kondisi : 1.       Memberikan pilihan aktivitas pelayanan yang dapat dipilih oleh siswa 2.       Memberikan kesempatan kepada siswa untuk memikirkan partisipasinya           Service learning membawa pendidikan ke dalam masyarakat (Sherrod & Lauckhardt, 2009).   Sebagai contoh, seorang siswa kelas 11 membuka les matematika dan Bahasa inggris unt

Orang Normal ?

Gambar
Orang normal itu yang bagaimana ? Hello readers J Hopefully you doing good as always, aameen… Rasanya ketika kita lagi ngobrol-ngobrol dengan teman, keluarga, atau siapapun itu sering mengucapkan kata ‘’normal’’, misal seperti ‘’sikapnya kok berbeda dengan orang kebanyakan ? kayanya gak normal deh’’ atau ‘’orang itu kok pakaiannya compang-camping, terus ekspresi wajahnya terlihat aneh, apa orang itu bener gak normal ?’’ Yup ! hal-hal semacam itu ya, normal , normal , dan normal . Kalau kita coba resapi, sebenarnya, normal itu apa ? Tunggu sebentar, normal disini kaitannya dengan ‘’perilaku orang’’ ya. Lalu perilaku orang yang normal itu yang seperti apa ? Nah, dalam buku Wiramihardja (2015) : 11, menurut Kilander yang seorang ahli kesehatan mental, orang yang normal adalah orang yang memperlihatkan kematangan emosional, menerima realitas, bisa bekerja sama dan bisa hidup bersama dengan orang lain, serta memiliki filsafat hidup yang menjaga dirinya ketika komplikasi-komplikasi

Perkembangan Otak Remaja

Gambar
               Otak remaja mengalami perkembangan bersamaan dengan bagian-bagian tubuh lainnya. Para ahli menemukan bahwa hampir dua kali koneksi sinaptik dibuat namun tidak digunakan (Huttenlocher & Dabbolkar, 1997). ‘’ Synaptic connectivity refers to the ensemble of direct chemical and electrical connections between neurons ’’( https://link.springer.com/ ) Jadi, koneksi sinaptik dilansir dari halaman  https://link.springer.com/   adalah seperangkat koneksi kimia dan listrik diantara sel saraf.                Koneksi yang digunakan diperkuat dan tetap bertahan, sementara koneksi yang tidak digunakan diganti oleh jalur lain atau menghilang. Sehingga, dalam istilah neurosains, koneksi-koneksi ini akan ‘’dipangkas’’. Hasil dari pemangkasan ini adalah pada akhir masa remaja, seseorang memiliki ‘’koneksi neuro yang lebih sedikit, lebih selektif, dan lebih efektif dibandingkan ketika masa kanak-kanak’’ (Khun, 2009, hal. 153). Pemangkasan ini juga mengindikasikan bahwa aktivitas ya

Istilah-Istilah Perilaku Abnormal

Apa sajakah istilah-istilah perilaku abnormal ? Hi readers ! Hope you doing good. Tulisan kali ini akan menguraikan tentang istilah-istilah perilaku abnormal. Uraian mengenai istilah perilaku abnormal ini dimaksudkan supaya kita menggunakan istilah yang tepat ketika mengatakan hal-hal yang berhubungan dengan ''keabnormalan''.  Baik, kita langsung saja ke uraiannya.  Istilah perilaku abnormal dalam Wiramihardja (2015:3) terbagi kedalam sembilan istilah, diantaranya : 1. Perilaku abnormal 2. Psikopatologi 3. Perilaku maladaptif 4. Gangguan mental 5. Gangguan emosional 6. Sakit mental 7. Gangguan perilaku 8. Penyakit mental 9. Gila ( Insanity ) Okay , sekarang kita bahas satu per satu.  1. Perilaku abnormal Perilaku abnormal berarti penampilan kepribadian seseorang dan penampilan perilaku luar  atau keduanya. Jadi, kalau kita menggunakan ''kepribadian seseorang'' disebut psikologi abnormal. Demikian juga kalau kita menggunakan ''perilaku luar'&#

Waves Pebbles

Waves Pebbles Walking away on the pebbles, Her eyes looking to the hill, Over the window, She is talking alone, Starring to the window, It’s memories, Look to the view of city through the window, Bright ……. When you can’t stop to thinking, When always there a thousand word in your mind, And you can’t tell those words to the people or someone, You’ve got just stuck, Please, She want a little happy feeling, feels pleasure and calm, She want to take a sit and just read a book, But it feels so hard to her, Waves on the beach, Stand up on the white sand, Still remember those moments, Does it could erase ? I don’t. Collaborate to  https://lettystyles.medium.com/waves-pebbles-ed0188c59504

One Time

One Time   There is a thing Looks so beautiful under sunny day Feels so longer Scary in empty house Feels so warm Under the night sky Stars align Peak of the hill Someone has change She’s remember her last life Tragic life, one time She does up and down She found her pieces of personality She is alive, life, live But she’s missing her last beautiful life It’s amazing She want to come back To feels a home Wherever, whenever Collaborate to  https://lettystyles.medium.com/one-time-6564b662d95

Senja

Gambar
  Merangkai cerita rambat kehidupan diantara butir air Tak terangkai Halus seperti mahkota bunga, garis-garisnya nampak Fatwa jalan cerita yang telah terbubuh Bening,  murni, mungkin....... Lembayung senja nan nuansa prosa  Picisan persona berkeping berserakan Makna perisa ukiran  sebuah perjalanan Bait-bait yang menyusuri dinding bathin Sedari itu nurani menuntun mendampingi ruh Langkah terus melaju tak bertepi kecuali telah berujung Untuk senja yang damai dan bijak   Collaborate to  https://lettystylespoetry.blogspot.com/2021/12/cerita.html